Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2017

Definisi Mouse,Jenis, Dan Fungsinya

Assalamualaikum. Bertemu Lagi Dengan Saya Ananta Abdillah  Kali Ini Saya Akan Menjelaskan Tentang Apa Itu MOUSE? Jenis dan Fungsi   Langsungg Sajaaa.... A. Pengertian Mouse                                      Mouse komputer merupakan perangkat keras yang termasuk dalam golongan perangkat input (masukan). Fungsi mouse komputer adalah mengatur pergerakan kursor secara cepat, selain itu juga untuk memberikan suatu perintah dengan hanya menekan tombol pada mouse komputer. Di dalam perangkat mouse ini, terdapat sebuah bola kecil yang akan menangkap pergerakan mouse dan mentransfer sinyal listrik ke perangkat pemroses (CPU). Dengan demikian, mouse komputer dapat secara cepat melakukan kinerjanya sebagai perangkat masukan.   B. Fungsi Mouse Memberikan perintah ke komputer dengan cara menggerakkan mouse di permukaan khusus mouse komputer (Mouse Pad)...

Penjelasan Tentang Hardisk

Yoooo Wutt Supp:v Kali Ini Saya Akan Membahas Tentang Hardisk Dan Ini Adalah Blog Pertama Saya :D Semoga Betah yaaa Kawan Hehe... Langsung sajaaa.... Cekidotttt A, Pengertian Hardisk                                                 Hardisk adalah piranti hardware yang berfungsi sbagai penyimpanan sekunder dimana data disimpan sebagai pulsa magnetik pada piringan metal yang berputar yang terintegrasi. Data disimpan dalam lingkaran konsentris yang disebut track. Tiap track dibagi dalam beberapa segment yang dikenal sebagai sector. Untuk melakukan operasi baca tulis data dari dan ke piringan, harddisk menggunakan head untuk melakukannya, yang berada disetiap piringan. Head inilah yang selanjut bergerak mencari sector-sector tertentu untuk dilakukan operasi terhadapnya. Waktu yang diperlukan untuk mencari sector disebut seek time. Setelah menemu...